Cara Mengatur Ulang Password Payoneer Yang Terlupakan - Karena saking banyak yang kita urus mulai dari email, facebook, twitter dan berbagai macam akun yang ada di internet dengan password yang berbeda terkadang membingungkan kita sendiri bahkan lupa dengan password akun kita sendiri. Memang kebanyakan dari kita mengeset passwrod yang cukup rumit agar terhindar dari hal yang tidak kita inginkan.
Tapi masalahnya, dengan kombinasi password atau kata sandi yang rumit malah sering membuat sulit untuk mengingatnya, bagaimana jika sudah terlanjur lupa atau ngeblank padahal lagi butuh banget dan ingin membuka akun tersebut
Berikut ini Cara Mengatur Ulang Password Payoneer Yang Terlupakan :
- Buka halaman ini https://myaccount.payoneer.com/Login/LostPassword.aspx
- Masukkan username berupa email yang digunakan ketika mendaftar di payoneer
- Masukkan tanggal-bulan-tahun lahir
- Klik Submit
- Lalu tinggal kita instruksi selanjutnya
- pastikan kita masih bisa mengakses email, karena nanti ada konfirmasi melalui email
Lalu bagaimana caranya agar password tetap aman namun tidak mudah lupa ? saran dari saya adalah lebih baik menuliskannya dibuku atau kertas kertas khusus, dan kemudian menyimpannya di tempat rahasia, buku tersebut bisa gunakan untuk menyimpan semua catatan password yang sering di gunakan di aktifitas internet.
Semoga bisa membantu teman-teman semua.
= > Silahkan berkomentar sesuai artikel diatas
= > Berkomentar dengan url ( mati / hidup ) tidak akan di publish
EmoticonEmoticon