Cara Menjadi Orang Kaya Hanya Dengan Mengerjakan Amalan Sunnah Dalam Islam - Ada banyak sekali manfaat dari amalan sunnah yang satu ini bukan hanya baik untuk jasmani dan rohani tetapi juga di sana menjanjikan kesuksesan atau kekayaan bagi yang rutin mengamalkannya.
Pada kesempatan kali ini saya akan share manfaat dari sholat dhuha. Sholat dhuha di laksanakan pada saat matahari mulai terbit sekitar jam 8an sampai dengan waktu sholat dzuhur. Sholat dhuha sangat terkenal dengan manfaatnya untuk membukakan pintu rezeki dan tidak hanya itu banyak manfaat lainnya yang tersembunyi dari sholat dhuha.
Bagi yang rezeki menipis, tak kunjung mendapatkan pekerjaan, banyak masalah, sulit mendapatkan jodoh coba amalkan sholat dhuha selama 40 hari tanpa berhenti dan kita pasti akan merasakan perubahan pada diri kita sendiri, setelah 40 hari tercukupi jangan putus melaksanakan sholat dhuhanya tapi lanjutkan terus.
Ada beberapa manfaat sholat dhuha bagi kesehatan, di antaranya :
- Olahraga
- Melancarkan peredaran darah
- Menormalakan produksi hormon pada tubuh
- Membersihkan muka
- Dan masih banyak lagi
Untuk urusan rezki sholat dhuha terbagi menjadi 4 tingkatan :
- Mampu melaksanakan 2 rakaat ibarat orang sudah punya kunci
- Mampu melaksanakan 4 rakaat ibarat orang sudah punya kunci dan pintu sukses di depan mata
- mampu melaksanakan 6 rakaat ibarat orang sudah memasukkan kunci ke pintu dan memutar kunci tersebut
- Mampu melaksanakan 8 rakaat ibarat orang membuka pintu kesuksesan tersebut dan menikmati kesuksesan yang kita raih
Itulah manfaat sholat dhuha yang bisa saya share kepada teman-teman semua, semoga bisa di amalkan.
= > Silahkan berkomentar sesuai artikel diatas
= > Berkomentar dengan url ( mati / hidup ) tidak akan di publish
EmoticonEmoticon