Cara Muncul Di Halaman Pertama Google Itu Sangat Mudah - Masuk kedaftar halaman pertama atau bisa di sebut masuk page one google adalah harapan maupun impian semua orang terutama pelaku bisnis online, mulai dari blogger, penjual online, youtuber dan pihak lainnya. Bagaimana tidak ketika kita bisa masuk kehalaman pertama google maka secara tidak langsung kita akan kebanjiran pengunjung natural ke situs atau blog kita.

Dengan banyaknya orang yang berkunjung ke blog atau situs kita maka semakin terbuka lebar pula kesempatan barang yang dijual laku dan untuk yang blogger pastinya blognya semakin terkenal karena sudah nangkring di page one.

Cara Muncul Di Halaman Pertama Google Itu Sangat Mudah

Akan tetapi untuk masuk kehalaman pertama google adalah bukan perkara mudah, apalagi jika kata kunci yang kita incar saingannya sangat ketat tentunya dengan sangat mudah kita tersingkir oleh pakar / master dalam dunia SEO.

Sebenarnya kita bisa dengan mudah berada dihalaman pertama google tanpa mengerti sedikitpun SEO, seperti kita ketahui google page one adalah tempat dimana miliyaran pengunjung setiap harinya.

Untuk berada di page one sangatlah mudah dengan cara mengiklankan blog / produk / website / yang lainnya yang diinginkan nongkrong dihalaman pertama google

menggunakan google adwords. Kenapa harus google adwords ? sebab dengan beriklan disana apa yang kita iklankan akan selalu berada dihalaman pertama google dan selalu dalam urutan pertama pencarian google. Keuntungan beriklan di google adwords adalah karena iklan disini berbasis PPC yang berarti pay per clik artinya jika tidak ada yang mengklik artinya kita di membayar dalam bahasa lebih mudahnya adalah kita hanya akan membayar ketika ada pengunjung yang berkunjung ke situs / blog yang di iklankan di google.

Untuk menentukan biaya investasi ini tergantung kantong masing-masing bisa mulai dari 50ribu perhari dan lainnya.

Untuk lebih jelasnya kawan bisa langsung menuju situs resminya di https://www.google.co.id/adwords/

= > Silahkan berkomentar sesuai artikel diatas
= > Berkomentar dengan url ( mati / hidup ) tidak akan di publish
EmoticonEmoticon