Cara Ampuh Agar Video Youtube Terbebas Dari Konten Pihak Ketiga Yang Cocok - Siapa sih yang tidak tau youtube situs video online terpopular se antero dunia maya dan sangat diminati oleh banyak orang apalagi bagi para youtubber yang mencari dollar dengan mengupload video di youtube.

Bagaimanakah cara agar video yang diupload ke youtube terbebas dari konten pihak ketiga dan padahal sudah upload video buatan sendiri recordnya pakai handphone samsung pula,, haha. Kenapa masih kena pelanggaran ??.

Cara Ampuh Agar Video Youtube Terbebas Dari Konten Pihak Ketiga Yang Cocok

Memang mengupload video sendiri memungkinkan kita terhindar dari pelanggaran hak cipta dari youtube sekitar 99% dan 1% masih kena jika kita menggunakan backsound musik terkenal sebagai suara latar belakang video tersebut.

Cara Ampuh Agar Video Youtube Terbebas Dari Konten Pihak Ketiga Yang Cocok

1. Pastikan video yang di upload adalah video sendiri

Dengan kita upload video kita sendiri kita akan terhindar dari copyright youtube karena video kita original atau asli buatan kita sendiri jadi di database youtube video kita hanya satu.

2. Pastikan Video tidak menggunakan musik terkenal

Semua musik sudah ada hak patennya jadi kita tidak boleh menggunakan konten tersebut secara bebas atau free dalam video youtube kita, kecuali bikin video cover (ini boleh) ada penjelasan lengkapnya di panduan youtube.

3. Mengedit video

Kita juga bisa menggunakan bantuan software untuk membuat atau mengedit video. Ada beberapa hal yang bisa kita lakukan dengan menggunakan software sebagai editor video :
  • menambahkan klip video
  • memperpendek atau memperpanjang video
  • memotong dan mengkombinasi video-video menjadi 1 seperti Eka Gustiwana
  • menambahkan efek baru pada video
  • mengubah suara video
  • memperlambat atau mempercepat video
  • menambahkan musik

Adapun software yang bisa membantu mengedit video bisa seperti : Movie Maker, Cyberlink, Virtual DJ, FL Studio, Adobe Premier, Vegas Pro dan lain-lain. Pastikan memiliki keahlian untuk mengoperasikan software-software tersebut.

Mungkin itu saja yang perlu di ketahui untuk memastikan agar video kita tidak terkena pihak ketiga dan pastikan tidak mengupload ulang video milik orang lain. Semoga bermanfaat.

= > Silahkan berkomentar sesuai artikel diatas
= > Berkomentar dengan url ( mati / hidup ) tidak akan di publish
EmoticonEmoticon